Indonesia kembali akan dikunjungi oleh boygroup asal Korea.
Setelah baru-baru in boygroup BTS sukses menggelar fanmeeting pertama mereka di Jakarta, kali ini telah dikonfirmasi oleh promotor SHASH GROUP melalui akun twitter @SHAHSGROUPsg, boygroup yang bernaung dibawah agensi JYP Entertainment, GOT7 akan mengadakan fanmeeting pertama mereka bertajuk "GOT7 1st Fanmeeting In Indonesia".
Acara tersebut akan diselenggarakan pada tanggal 28 November 2015 mendatang di The Kasablanka Main Hall, Jakarta.
0 komentar:
Posting Komentar